panah blogMasuk Blog fbFacebook twTwitter
Selamat datang di www.avoelectronic.blogspot.com dan terima kasih atas kunjungannya

service mode monitor

30 Desember 2010

Artikel ini saya buat untuk catatan saya sendiri, Tetapi kalau ada rekan yang sedang mampir di blog saya dan kebetulan mencari code-code menu tv semoga dapat bermanfaat .
1. Benq LCD Monitor
Tekan dan tahan " Menu " dan " Exit " kemudian tekan tombol " Power "
Setelah LCD menyala tekan tombol " i ".
Cara kedua tekan " Power ", " Select " dan " Menu " bersamaan setelah LCD menyala
tekan tombol " V ".
2. Dell LCD Monitor
Tekan dan tahan " Auto " dan " + " atau " Enter " dan "+", kemudian tombol "Power"
Setelah LCD menyala tekan "Menu" kemudian pilih Factory.
3. LG LCD Monitor
Tekan dan tahan "Menu" kemudian tekan "Power" setelah menyala tekan "Menu"
4. Viewsonic LCD Monitor
Tekan dan tahan tombol "2" kemudian "Power", setelah led berwarna kuning
tekan tombol "1" keudian pilih "Factory menu"
5. Proview LCD Monitor
Nyalakan LCD kemudian tekan dan tahan "<" terus matikan "Power" kmd tekan dan
tahan tombol ">" kemudian "Power".
6. Viewsonic CRT Monitor
Sebelum monitor dinyalakan tekan dan tahan "1" dan "2" kemudian "Power"
setelah 5 detik "1" dan "2" dilepaskan kemudian tekan lagi "1".
Service Mode Provision CRT Monitor :
Sebelum monitor dinyalakan, tekan dan tahan menu kemudian colokkan kabel power, setelah monitor menyala lepaskan menu.


 clip_image002[19] Perhatian :

Apabila terjadi kerusakan setelah menggunakan kode-kode diatas diluar tanggung jawab kami.

Baca Juga Artikel Lainnya :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan berkomentar baik berupa Kritik, Saran, maupun Pertanyaan untuk menjadikan blog ini lebih baik di masa depan.
..:Terimakasih atas komentar Anda :..